Halaman:Tentang HGHubungi HG
Kategori:EmulationGame ConsoleGame MobileGame PCHG ListsReviews
Berita Game TerbaruBerita Game Terbaru

Epic Games Store Tidak Akan Menerima ‘Game Jelek’

Epic Games Unreal Engine
Game jelek akan ditolak oleh Epic Games Store

HalteGame.com - Jumlah game yang terdapat di Steam memang sangat banyak. Namun, bukan sebuah rahasia kalau banyak di antara game yang ada di platform tersebut adalah game yang jelek dan dibuat dengan tanpa memikirkan kualitas sama sekali. Hal tersebut makin diperparah setelah Valve memutuskan untuk mengizinkan siapapun yang sanggup mengeluarkan uang sebesar 100 USD untuk dapat menaruh game buatannya di Steam tanpa melihat kualitas dari gamenya itu sendiri. Seperti kasus game tentang pemerkosaan yang sempat masuk ke Steam, namun kini telah dihapus setelah protes diluncurkan kepada Valve.

Mengerti dengan permasalahan game jelek tersebut, Epic Games Store yang merupakan kompetitor langsung dari Steam mengatakan bahwa mereka akan berusaha menanggulangi hal tersebut dengan kurasi yang ketat sehingga game yang ada di tokonya nanti adalah game yang memiliki standar kualitas.

Berbicara kepada PCGamer, CEO Epic Games Tim Sweeney mengatakan bahwa mereka akan menerapkan sistem yang sama seperti yang digunakan oleh bioskop dalam hal menayangkan film yang akan diputar di bioskop tersebut.

“Kami akan memiliki standar kualitas yang tidak menerima game jelek. Kami akan menerima game berkualitas bagus, dalam skala berapa pun, baik game indie kecil hingga game triple-A besar, dan kami akan menerima semuanya, hingga film berperingkat-R atau game berperingkat-M. Game GTA baik-baik saja bagi kita, tetapi Epic tidak akan mendistribusikan game porno atau bloatware atau game yang hanya membalikan aset, atau hal apa pun yang dimaksudkan untuk mengejutkan pemain. PC adalah platform terbuka dan jika kami tidak mendistribusikannya di toko kami, Anda masih dapat menjangkau konsumen secara langsung”, katanya.

Walau begitu, bukan berarti Epic akan memainkan seluruh game yang dikirimkan kepadanya. Hal tersebut tentunya akan memakan waktu dan benar-benar tidak efisien. Ia mengatakan bahwa ketika gamenya dikirimkan kepada mereka, mereka bisa menilai kualitas game tersebut sebelum mereka menaruhnya di toko mereka.

“Kita tidak akan memiliki sesuatu seperti proses sertifikasi konsol yang terlibat dalam hal perilisan game. Tapi saya pikir kita akan sadar akan kualitas dari apa yang dikirimkan sebelum membuat keputusan untuk mendaftarkannya di toko — entah bagaimana. Manusia dapat membuat keputusan penilaian itu, dan mereka akan cukup masuk akal”, tambahnya.

[PCGamer]

Share
Tweet
WhatsApp
image/svg+xmlLINE
Gamer24 Maret 2019Maret 24, 2019
Berita GameGame PCepic gamesepic games storesteam
Artikel Terkait

Game Subnautica sedang Gratis di Epic Game StoreGame Subnautica sedang Gratis di Epic Game Store

Epic Games Store Diprotes karena Mengakses Data Steam yang Ada di PC Tanpa Izin, Valve MeresponEpic Games Store Diprotes karena Mengakses Data Steam yang Ada di PC Tanpa Izin, Valve Merespon

Epic Games Akan Luncurkan Toko Game Digital Tanpa DRM dan Tawarkan Keuntungan Lebih Besar Bagi DeveloperEpic Games Akan Luncurkan Toko Game Digital Tanpa DRM dan Tawarkan Keuntungan Lebih Besar Bagi Developer

Navigasi pos
« Sebelumnya
Sony Umumkan State of Play, Acara Mirip Nintendo Direct Khusus untuk PlayStation
Sesudahnya »
Apex Legends Menghasilkan Lebih dari 1.3 Triliun Rupiah di Bulan Pertamanya!
Artikel Sejenis

Borderlands 3 Diumumkan Eksklusif di Epic Games Store, Semua Game Borderlands Dibom Review NegatifBorderlands 3 Diumumkan Eksklusif di Epic Games Store, Semua Game Borderlands Dibom Review Negatif

Epic Games Store Masih Akan Mengajak Developer untuk Menghadirkan Game Secara Eksklusif, Kata Bos Epic GamesEpic Games Store Masih Akan Mengajak Developer untuk Menghadirkan Game Secara Eksklusif, Kata Bos Epic Games

Borderlands 3 Mungkin Akan Jadi Eksklusif di Epic Games StoreBorderlands 3 Mungkin Akan Jadi Eksklusif di Epic Games Store

Penjualan Metro Exodus di Epic Games Store Ternyata 2.5 Kali Lebih Banyak dari Seri Sebelumnya di SteamPenjualan Metro Exodus di Epic Games Store Ternyata 2.5 Kali Lebih Banyak dari Seri Sebelumnya di Steam

Control dan The Outer Worlds Menjadi Eksklusif Epic Games StoreControl dan The Outer Worlds Menjadi Eksklusif Epic Games Store

Follow HG Buat Update Terbaru
Jadwal Rilis Game Terdekat
PC 28-01-2021 Disjunction
PC 28-01-2021 Gal Gun Returns
PC 28-01-2021 Olija
PC 28-01-2021 Re:Zero -Starting Life in Another World- The Prophecy of the Throne
PC 28-01-2021 The Medium
PC 28-01-2021 Tohu
PC 28-01-2021 Wobbledogs
PC 29-01-2021 Firescout
PC 29-01-2021 Saving Mr. Sparkles
PC 04-02-2021 Blue Fire
PC 04-02-2021 Werewolf: The Apocalypse – Earthblood
PS4 28-01-2021 Disjunction
PS4 28-01-2021 Olija
PS4 28-01-2021 Re:Zero -Starting Life in Another World- The Prophecy of the Throne
PS4 28-01-2021 Tohu
PS4 04-02-2021 Werewolf: The Apocalypse – Earthblood
Switch 28-01-2021 Disjunction
Switch 28-01-2021 Gal Gun Returns
Switch 28-01-2021 Olija
Switch 28-01-2021 Re:Zero -Starting Life in Another World- The Prophecy of the Throne
Switch 28-01-2021 Tohu
Switch 29-01-2021 Buddy Mission: BOND
Switch 04-02-2021 Blue Fire
Switch 04-02-2021 Doraemon Gakushū Collection
XBOX One 28-01-2021 Disjunction
XBOX One 28-01-2021 Olija
XBOX One 28-01-2021 Tohu
XBOX One 04-02-2021 Werewolf: The Apocalypse – Earthblood
Artikel Terpopuler

Nutaku GirlsNutaku Luncurkan Aplikasi Desktop untuk Game Dewasa Mirip Steam

Dragon Nest Archer NangisTerhitung 1 November 2018 Dragon Nest SEA Akan Memblokir Semua kecuali Singapura, Malaysia, dan Filipina

God of War 3 Rpcs3 Door to OlympiaEmulator PS3 Tampilkan God of War 3 yang Berjalan di Resolusi 4K

Jump Force CharactersKenshin, Shishio, Piccolo, dan Cell Bergabung ke Jump Force

Ace Combat 7 F 14Inilah Spesifikasi PC untuk Ace Combat 7: Skies Unknown

Nutaku KimochiNutaku Mengakuisisi Platform Distribusi Game Dewasa Kimochi

Nier Automata Yorha 2 Type BPembuat NieR Automata Menanggapi Kontroversi Bokong Android 2B

Senran KaguraUncensor Mod untuk Senran Kagura Shinovi Versus Sudah Keluar

ePSXe 2.0.5ePSXe 2.0.5 Sudah Keluar

Dynasty Warriors 9 Diao Chan dong ZhuoDynasty Warriors 9 Kedatangan Fitur Co-op Online dan Split Screen

Cek juga yang disini

the Sims 4 Strangeville SurprisedThe Sims 4 Tidak Akan Mendukung OS 32-Bit Lagi

Apex Legends Jumping OutApex Legends Cheater Dapat Terkena Hardware Ban Permanen

Epic Games Store ArtEpic Games Store Tampilkan Roadmap; Cloud Save, Dukungan Mod dan Achievement Akan Hadir Nantinya

Resident Evil 2 Remake Leon Kennedy Zombie BehindBackstory Leon di Resident Evil 2 Ternyata Pengalaman dari Sutradaranya, Hideki Kamiya

Google Stadia KeynoteGoogle Umumkan Platform Streaming Game Stadia

Detroit Become Human ScreenshotDetroit: Become Human, Heavy Rain, dan Beyond: Two Souls Akan Hadir di PC!

About • Halte Game • Contact
Copyright © 2016 - 2021 Halte Game