Halaman:Tentang HGHubungi HG
Kategori:EmulationGame ConsoleGame MobileGame PCHG ListsReviews
Berita Game TerbaruBerita Game Terbaru

Cities: Skylines Sudah Terjual Lebih dari 6 Juta Unit!

Cities Skylines City
Cities: Skylines masih saja laris di pasaran

HalteGame.com - Sebagai suksesor dari SimCity yang kini tidak pernah terdengar lagi kabarnya sejak seri terakhirnya yang tidak mendapatkan respon positif, Paradox telah berhasil memenuhi apa yang diinginkan oleh para penggemar dari SimCity dengan game buatannya, yaitu dengan membuat sebuah game simulasi membangun kota yang sesuai dengan apa yang para penggemar game genre itu selama ini. Hasilnya? Penjualan dari Cities: Skylines yang sekarang ini telah menembus angka 6 juta unit.

Dalam rangka merayakan ulang tahun keempatnya, selain dari mengumumkan bahwa Cities Skylines telah terjual sebanyak lebih dari 6 juta unit, Paradox lewat situs resminya memberitahukan bermacam data menarik dari game simulasi membangun kota buatannya itu. Data-data menarik itu adalah:

  • Waktu bermain: 16.938.045 hari
  • Populasi total: 2.185.317.000.000
  • Jumlah kota yang dibangun: 39.733.045
  • Walikota yang tidak populer: 1.911.067
  • Jumlah Paradox Plazas yang dibangun: 7.007.128
  • Bangunan paling populer: Wind turbine
  • Jumlah mods yang dibuat oleh komunitas: 175.970

Menurut produk managernya, Sandra Neudinger, mereka sendiri tidak pernah menyangka kalau gamenya akan bisa sepopuler dan seterkenal sekarang. “Ketika kami meluncurkan Cities: Skylines untuk pertama kalinya dulu, kami tahu kalau game itu spesial, tetapi kami tidak pernah bermimpi sejauh mana pemain akan mengambilnya”, menurutnya.

“Komunitas adalah jantung dan jiwa dari game – kami di sini hanya memberi mereka alat yang mereka inginkan dan butuhkan untuk membuatnya sendiri”, tambah CEO dari Colossal Order—developer dari Cities: Skylines, Mariina Hallikainen.

[ParadoxPlaza]

Share
Tweet
WhatsApp
image/svg+xmlLINE
Gamer11 Maret 2019Maret 11, 2019
Berita GameGame Console Game PCcities skylinescolossal orderparadox interactivepenjualan gameps4steamswitchxbox one
Artikel Terkait

Publisher Cities: Skylines Telah Membeli Prison ArchitectPublisher Cities: Skylines Telah Membeli Prison Architect

Penjualan Dragon Ball FighterZ Tembus 3.5 Juta UnitPenjualan Dragon Ball FighterZ Tembus 3.5 Juta Unit

Kingdom Hearts 3 Pecahkan Rekor Penjualan Tercepat di SerinyaKingdom Hearts 3 Pecahkan Rekor Penjualan Tercepat di Serinya

Navigasi pos
« Sebelumnya
Desain Game Controller Buatan Google Terungkap Lewat Paten
Sesudahnya »
Lebih dari 355.000 Cheater Sudah Kena Ban di Apex Legends
Artikel Sejenis

Dragon Ball Xenoverse 2 Tembus 5 Juta Unit, Dragon Ball FighterZ Tembus 4 Juta UnitDragon Ball Xenoverse 2 Tembus 5 Juta Unit, Dragon Ball FighterZ Tembus 4 Juta Unit

E3 2019 Akan Menjadi Bagian Penting dari CD Projekt RedE3 2019 Akan Menjadi Bagian Penting dari CD Projekt Red

PC Adalah Platform Terbesar Kedua Monster Hunter World, Kata CapcomPC Adalah Platform Terbesar Kedua Monster Hunter World, Kata Capcom

Penjualan Horizon Zero Dawn Tembus 10 Juta Unit!Penjualan Horizon Zero Dawn Tembus 10 Juta Unit!

Penjualan Total dari Franchise Resident Evil Tembus 90 Juta Unit!Penjualan Total dari Franchise Resident Evil Tembus 90 Juta Unit!

Follow HG Buat Update Terbaru
Jadwal Rilis Game Terdekat
PC 19-01-2021 Call of LDPR
PC 20-01-2021 Hitman 3
PC 20-01-2021 Teratopia
PC 21-01-2021 A House of Thieves
PC 21-01-2021 Ender Lilies: Quietus of the Knights
PC 26-01-2021 Atelier Ryza 2: Lost Legends & the Secret Fairy
PC 26-01-2021 Cyber Shadow
PC 26-01-2021 Stronghold: Warlords
PS4 20-01-2021 Hitman 3
PS4 20-01-2021 Teratopia
PS4 21-01-2021 Ender Lilies: Quietus of the Knights
PS4 26-01-2021 Atelier Ryza 2: Lost Legends & the Secret Fairy
PS4 26-01-2021 Cyber Shadow
Switch 20-01-2021 Hitman 3
Switch 20-01-2021 Teratopia
Switch 21-01-2021 Ender Lilies: Quietus of the Knights
Switch 26-01-2021 Atelier Ryza 2: Lost Legends & the Secret Fairy
Switch 26-01-2021 Cyber Shadow
XBOX One 20-01-2021 Hitman 3
XBOX One 20-01-2021 Teratopia
XBOX One 26-01-2021 Cyber Shadow
Artikel Terpopuler

Nutaku GirlsNutaku Luncurkan Aplikasi Desktop untuk Game Dewasa Mirip Steam

Nutaku KimochiNutaku Mengakuisisi Platform Distribusi Game Dewasa Kimochi

Dragon Nest Archer NangisTerhitung 1 November 2018 Dragon Nest SEA Akan Memblokir Semua kecuali Singapura, Malaysia, dan Filipina

God of War 3 Rpcs3 Door to OlympiaEmulator PS3 Tampilkan God of War 3 yang Berjalan di Resolusi 4K

Jump Force CharactersKenshin, Shishio, Piccolo, dan Cell Bergabung ke Jump Force

Pes 2017 Comparison NeymarMau Beli PES 2017 PC? Cek Dulu Perbandingannya dengan versi Konsol

Doa5lr Mai Shiranui 04Beginilah Gameplay dan Combo untuk Mai Shiranui di Dead or Alive 5

Resident Evil 2 Remake ArtInilah Spesifikasi PC untuk Resident Evil 2 Remake

Vr Kanojo IllusionIllusion Membuat VR Kanojo yang Mirip dengan Summer Lesson oleh Bandai Namco

Chun Li Morrigan5 Karakter Terseksi dari Game Buatan Capcom

Cek juga yang disini

Apex Legends WorldApex Legends Sudah Bocor dari Hampir Setahun yang Lalu, Tapi Tidak Ada yang Mempercayainya

Anthem Javelin ShootingGame Anthem Membuat Konsol PlayStation 4 Mati Sendiri

Nintendo Recruitment 2020Nintendo Jepang Mengungkapkan Gaji Rata-Rata Karyawannya

Apex Legends Pathfinder ArtApex Legends Tembus 50 Juta Pemain dalam Sebulan!

Dead or Alive 6 Honoka Vs MarieSeason Pass Dead or Alive 6 Lebih Mahal dari Harga Gamenya

Xbox Game Pass GamesXbox Game Pass Tidak Akan Datang ke Switch Dalam Waktu Dekat

About • Halte Game • Contact
Copyright © 2016 - 2021 Halte Game